Cari Blog Ini

Kamis, 23 Agustus 2012

Menggambar Objek Pada CorelDraw


Tutorial membuat objek sederhana (kura-kura) dengan corel draw

Corel merupakan program aplikasi untuk mendesain sebuah objek yang banyak digunakan saat ini, kali ini ane coba share ilmu tentang membuat sebuah objek sederhana (kura-kura) dengan corel draw,,..
Pertama siapkan kopi+rokok, kembang 7rupa n jangan lupa skalian sama menyan ..heheheeee
1.       Jalankan program corel di Pc or notebook milik anda, bukan milik tetangga or milik teman apalagi  milik mertua…
2.      Kemudian buatlah lembar kerja baru dan aturlah property seperti pada gambar dibawah ini

3.      Selanjutnya pilihlah elips tools kemudian buatlah objek elips pada kanvas dengan ukuran 6x8 cm,

4.     Kemudian bila diperlukan perbesarlah tampilan kanvas dengan menggunakan zoom tools, setelah itu pilihlah polygon tool dan aturlah propertiesnya menjadi segi enam, setelah itu buatlah objek polygon diatas objek elips dengan ukuran 2,5x3,5 cm, setelah itu aturlah dengan warna fill color =hijau tua dan outline color=orange = sebesar 1

5.      Buatlah objek polygon dengan ukuran yang sama sebanyak yang diperlukan, kemudian aturlah tata letaknya hingga tampak seperti gambar dibawah ini, atur juga warna objek polygon dengan warna fill color =hijau dan outline color=black= sebesar 1, setelah itu seleksilah semua objek polygon tersebut lalu klik kanan kemudian pilih group,

6.      Kemudian seleksilah semua objek pada kanvas, setelah itu pilih icon intersect pada toolbar

7.     Selanjutnya klik pada bagian luar onjek polygon tersebut kemudian hapuslah objek tersebut, maka tasilnya tampak seperti gambar cangkang kura-kura dibawah ini

8.      Langkah selanjutnya adalah membuat kepala kura-kura, dengan mengklik icon elips tools kemudian buatlah objek elips pada kanvas dengan ukuran width=1,5cm, height=1,9. Setelah itu beri wrna background= forest green

9.      Bentuklah objek elipse tersebut sehingga mirip dengan mengklik kanan pada objek lalu pilih convert to curve,  lalu klik shape tools, kemudian klik pada salah satu titik point pada objek elips hingga menampilkan anak panah yang berfungsi untuk merubah bentuk objek berdasarkan titik point dari bagian  objek tersebut dengan cara menggeser anak panah dari objek tersebut. Bentuklah hingga mirip kepala kura-kura bukan kepala anda.,, heheheeeee…….
10.    Lalu buatlah mata untuk pada objek kepala kur-kura tersebut dengan menggunakan 3 point curve tools, kemudian beri warna background= putih, lalu klik elipse tools untuk membuat bola mata dan beri warna background =hitam, setelah itu pilihlah kedua objek mata dan bola yang baru saja dibuat kemudian klik kanan lalu pilih=group untuk menyatukan kedua objek tersebut. Selanjutnya aktifkan menu scale and mirror dengan menekan tombol Alt+F9 pada keyboard kemudian aturlah property scale and mirror tersebut setelah itu klik apply to duplicate untuk mengcopi objek mata tersebut dan kemudian aturlah posisinya seperti pada gambar dibawah ini. 
 
11.     Setelah objek kepala, langkah selanjutnya adalah membuat objek kaki dan ekor kura-kura. Klik bezeir tools lalu kemudian ubah ukuran menjadi=8 pt, kemudian beri warna background= army green, hairline=armygreen, kemudian buatlah  objek garis seperti dibawah ini

12.    Setelah itu klik menu Arrange/convert outline to object, lalu klik shpe tool kemudian bentuklah objek tersebut menjadi kaki dengan cara menggeser anak panah pada objek(bila diperlukan tambahkan atau kurangi node atau point-point pada objek gari tersebut dengan menggunakan icon add nodes(menambahkan) dan delete nodes(menghapus)), setelah kaki terbentuk maka hal yang perlu dilakukan adalah mengkopi objek kaki tersebut sebanyak 3 kali (sesuaikan dengan arahya) yaitu dengan mengaktifkan menu scale and mirror, kemudian aturlah propetinya buatlah satu duplikat untuk kaki bagian atas dan dua untuk kaki bagian bawah, dengan mengklik tombol apply to cuplicate

13.    Selanjutnya dengan cara yang sama seperti langkah 11 dan 12, buatlah objek ekor kura-kura, seperti gambar dibawah ini.

14.   Langkah terakhir adalah menseleksi objek kepala ekor dan kaki kura-kura, kemudian klik kanan pilih group kemudian klik kanan lagi pada objek kemudian pilih order, pilih back of the page untuk menjadikan objek kepala kura-kura berada pada layer pertama, setelah itu seleksi seluruh objek dan lakukan penggroupan pada semua objek tersebut dan akhirnya tercipta objek kura-kura


Tidak ada komentar:

Posting Komentar